10 Pelindung Hujan Paling Unik Di Dunia - Saat musim hujan seperti ini, fungsi perlengkapan pelindung hujan
seperti jas hujan, payung, sepatu bots dll sudah menjadi bagian
keseharian. Dimanapun anda, harus sedia minimal satu dari kebutuhan
tersebut untuk melindungi tubuh anda agar tidak basah.
Beberapa aksesoris yang anda lihat di jalan, mungkin hanya itu-itu saja. Dan anda patut melihat beberapa perlengkapan pelindung hujan yang di rancang unik dan tidak membosankan.
1. Jas Hujan Rumput
Isoda,
mendesain jas hujan ini sekaligus rumput didalamnya. Ia bermaksut
memanfaatkan air hujan sekaligus menyiram rumput dalam jas hujan, maka
jas hujan ini menjadi jas hujan penghijauan yang pernah ada.
2. Jas Hujan Anti Haus
Di
beberapa bagian dunia memiliki air hujan yang dapat di minum. Dengan
jas hujan ini, anda dengan mudah meminum air hujan melalui selang-selang
yang ada di jas hujan tersebut maka anda tidak akan haus saat
kehujanan.
3. Sepatu Payung
Seberapapun
besar payung anda, sepatu anda tetap akan basah dan sulit terlindungi.
Sepatu payung ini menjadi solusi unik yang di gunakan pertama kali oleh
Georgia seorang fashionista di blog nya, sepatu ini bisa menjadi
alternative bots yang membosankan.
4. Payung Awan
Joonsoo
Kim mendesain awan kecil berbentuk payung. Jika hujan datang, hanya
tinggal meniup payung imut ini maka ia akan mengembang.
Joonsoo
Kim ingin memperlihatkan sinar dan kebahagiaan dari desainnya ini, maka
kamu akan bersemangat walaupun di hari yang mendung.
5. Nudes Hoodie
Ketika
kamu melihatnya pengguna jaket ini, mungkin kamu tidak menyangka bahwa
ia sedang menggunakan jaket, karena jaket ini di desain seperti anda
tidak mengenakan apapun di tubuh nada.
6. The Shoulderbrella
Untuk
payung yang satu ini, di desain agar ketika hujan kamu tetap dapat
menggenggam apapun di kedua tanganmu. Payung ini di buat untuk anda yang
sering sakit saat menggenggam payung anda sendiri.
7. Payung Sangkar Burung
Rancangan payung dari Lulu Guiness ini benar-benar menyerupai sangkar burung, lengkap disertai burung.
8. Payung Tendem
Payung
untuk dua orang di rancang oleh pasangan Jasmine Raznahan dan Mark
Owens yang tak terpisahkan . Prinsip dari payung ini adalah,”lebiih baik
bahu saya basah daripada terpisah oleh pasangan”.
9. Topi UFO
Kelebihan
dari Topi UFO ini, sama seperti hands-free umbrella, yaitu anda tetap
dapat menggunakan kedua tangan anda ketika hujan, walaupun sebenarnya
bisa dikatakan fungsinya tidak terlalu melindungi saat hujan
10. Sepatu Bot Transparan
Boots
yang tetap terlihat gaya saat hujan dengan desain transparan dan yang
terlihat hanya resletingnya saja. Sepatu bbot ini akan menyinari hari
anda di hari yang basah dan mendung.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar